Kamis, 07 Mei 2009

Panitia Pelatihan Manasik Haji

.
Alhamdulillah perjalanan panjang selama setengah semester di MSAA telah menyuguhkan sebuah program yang sangat bermanfaat bagi seluruh civitas MSAA, khususnya para mahasantri. Hal ini mengindikasikan bahwa program yang dikemas pada tahun 2008-2009 ini sudah terealisasi dengan baik.

Program yang melibatkan seluruh civitas akademika MSAA ini merupakan yang pertama kalinya deselenggarakan dengan bersama-sama.

Program ini sangat bermanfaat khususnya untuk membekali para mahasantri pengetahuan dan tathbiq pelaksanaan ibadah haji sebelum mereka nantinya memiliki harapan yang besar dapat menunaikan ibadah haji di sana.

Tampak di atas dari kanan atas : Ust. A. Sahal rahmatullah, Ust. Amiri Dzal Jundi, Ust. Imamul Muttaqin Al-Hafizh, Ust. Bisri Musthofa, Ust. Abdul Qodir Al-Mujibi, Ust. Anang Sugiono.

Dari kiri tengah : Ust. Jufri, Ust. Abdurrahman Wahid, Ust. Hafidz Mubarok.

Dan Bawah : Ust. Muhammad Adib Mawardi